KENALI LEBIH JAUH ANEMIA PADA REMAJA

Kategori: Kesehatan,Lainnya | Dilihat: 64 Kali
Harga: Rp 45.000
Tambah ke Wishlist

Pemesanan Juga dapat melalui :

Kode Produk: PTMG 906

Stok: Stok Tersedia

Berat: -

Sejak: 08-08-2024

Detail Produk

JUDUL : KENALI LEBIH JAUH ANEMIA PADA REMAJA

PENULIS : Eka Mei Dianita,S.Kep.,Ns.,M.Kep | Purwanti Nurfita Sari,S.Kep.,Ns.,M.Kep | Nurul Imam, S.Pd.,S.Kep.,Ns.,M.Kep | Supriliyah Praningsih,S.Kep.,Ns.,M.Kep\

HALAMA : vi, 58

SINOPIS:

Anemia adalah kondisi dimana jumlah sel darah merah atau konsentrasi hemoglobin di dalamnya lebih rendah dari biasanya. Hemoglobin diperlukan untuk membawa oksigen dan jika sel darah merah yang terlalu sedikit atau tidak normal, maka akan terjadi penurunan kapasitas darah untuk membawa oksigen ke jaringan tubuh. Indonesia rentan terjadi pada kelompok remaja. Tidak hanya remaja perempuan, tetapi remaja laki-laki juga berisiko mengalami anemia. Hanya saja, prevalensi anemia pada perempuan 6% lebih tinggi daripada laki-laki.

Usia remaja tentunya banyak kegiatan dan hobi yang ingin dijalani. Sehingga dengan demikian, penting bagi para remaja untuk terus menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, agar terhindar dari berbagai macam kesehatan yang dapat menganggu aktivitas harian. Salah satu penyakit yang harus diwaspadai tersebut, salah satunya adalah anemia.
Remaja membutuhkan zat gizi makro seperti karbohidrat, lemak, dan protein maupun zat gizi mikro seperti vitamin dan mineral dalam memenuhi kebutuhan energi untuk melakukan aktivitas fisik sehari-hari. Remaja Perempuan yang nantinya menjadi calon ibu di masa depan diupayakan agar dapat melahirkan generasi emas bebas stunting. Sedini mungkin dan semaksimal mungkin untuk melahirkan generasi yang sehat dan berprestasi dengan memperhatikan asupan gizi sekarang dan nanti.

Produk Terkait